menu masakan,masakan terbaru 2015,menu minuman,cara membuat menu masakan terbaru,cara membuat menu minuman terbaru,aneka masakan,aneka minuman,terbaru,terupdate setiap hari,masakan,minuman
Adsvertising
Adsvertising

menu masakan Sup pasta bening terbaru 2015


Kumpulan resep makanan sup  terbaru 2014kali  ini tentang bagaimana kita membuat atau menyajikan menu masakan SUP PASTA BENING sendiri untuk ibu-ibu atau mbak-mbak yang ingin membuatnya di rumah atau acara…dan pastinya irit biaya karena tidak memesan ke  sebuah restoran,depot,ataupun warung .. Oke tanpa basa-basi di sini akan saya akan rinci sesuai dengan pengalaman saya…..

BAHAN : 
Kaldu ikan :
250 gram ikan kakap
1 buah bawang Bombay potong-potong
1 batang daun bawang iris
1 batang seledri iris
5 biji merica butiran
1 liter air

Isi :
12 udang ukuran sedang
2 sdm minyak goreng
2 siung bawang putih memarkan
5 cm jahe memarkan
125 gram pasta/angel hair, rebus matang
150 gram kapri
2 sdt garam
1/2 sdt merica bubuk
2 sdm saus ikan/kecap ikan
2 sdm air jeruk nipis
Taburan : irisan daun bawang dan daun ketumbar

CARA MEMBUAT :
1. Kaldu ikan : masak ikan bersama bawang Bombay, daun bawang, seledri, merica butiran
dan air, setelah mendidih dan ikan matang angkat dan saring.
2. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum, masukkan ke dalam kaldu
dan didihkan kembali.
3. Masukkan udang, kapri, masak hingga udang matang, tambahkan garam dan merica
bubuk, aduk rata, masukkan saus ikan dan air jeruk nipis angkat.
4. Siapkan mangkuk isi dengan pasta potongan ikan dan tuangkan kuah dengan isiannya,
taburi daun bawang dan daun ketumbar.
Untuk : 6 orang


Demikian cara membuat menu masakan SUP PASTA BENING terbaru 2014  semoga bermanfaat bagi ibu-ibu atau mbak-mbak yang sedang mencari resep masakan sop pasta bening kali ini…. Terimakasih….





Jangan Lupa Like di Bawah ini yahh..!!

menu masakan Sup pasta bening terbaru 2015

Posted by Daftar , Published at 03:50 and have 0 comments
Comments :

No comments:

Post a Comment